Keutamaan Puasa Asyura
Apa saja keutamaan puasa Asyura? Puasa Asyura ini dilakukan pada hari kesepuluh dari bulan Muharram dan lebih baik jika ditambahkan pada hari kesembilan. Berikut beberapa keutamaan puasa Asyura yang semestinya kita tahu sehingga semangat melakukan puasa tersebut. 1- Puasa di bulan Muharram adalah sebaik-baik puasa. Dari…
Keutamaan Bulan Muharram
Bulan Muharram termasuk bulan yang istimewa. Banyak dalil yang menunjukkan bahwa Allah dan rasul-Nya memuliakan bulan Muharram, di antaranya adalah: 1. Termasuk Empat Bulan Haram (suci) Allah berfirman, إِنَّ عِدَّةَ الشُّهُورِ عِنْدَ اللَّهِ اثْنَا عَشَرَ شَهْرًا فِي كِتَابِ اللَّهِ يَوْمَ خَلَقَ السَّمَاوَاتِ وَالْأَرْضَ مِنْهَا أرْبَعَةٌ…
KEUTAMAAN SHALAT TARAWIH
Shalat ini dinamakan tarawih yang artinya istirahat karena orang yang melakukan shalat tarawih beristirahat setelah melaksanakan shalat empat raka’at. Shalat tarawih termasuk qiyamul lail atau shalat malam. Akan tetapi shalat tarawih ini dikhususkan di bulan Ramadhan. Jadi, shalat tarawih ini adalah shalat malam yang dilakukan…
KUNCI SUKSES
Kunci sukses: “Ciptakan rutinitas sederhana, lalu pertahankan”. Keberhasilan itu bukan dari kuantitas usaha kita.. tapi dari kedisiplinan kita dalam merutinkan usaha. Keberhasilan itu bukan dari besarnya usaha, atau tingginya cita-cita.. tapi dari kemampuan kita untuk menciptakan rutinitas sederhana yang bisa dilakukan sepanjang umur. Tentunya, ini…
Hukum Puasa Tarwiyah
Adakah tuntunan puasa hari tarwiyah? Hari tarwiyah yaitu tanggal 8 Dzulhijjah. Dalil Anjuran Puasa Tarwiyah Dalil yang menjadi pegangan anjuran puasa tarwiyah, 8 Dzulhijjah, صَوْمُ يَوْمِ ٱلتَّروِيَة كَفَّارَةُ سَنَةً وَصَوْمُ يَوْمِ عَرَفَةَ كَفَّارَةُ سَنَتَيْنِ (أَبُو ٱلشَّيْخِ ، وَٱبْنُ ٱلنَّجَّارِ عَن ٱبْنِ عَبَّاسٍ) “Puasa pada hari…
LALAINYA MANUSIA BERIBADAH PADA 10 HARI AWAL DZULHIJJAH
Ibnu ‘Abbas رضي الله عنهما berkata :“…Bahwa Sa’id bin Jubair jika memasuki sepuluh hari pertama di bulan Dzulhijjah, maka dia sangat bersungguh-sungguh (dalam beramal), hingga hampir-hampir dia tidak mampu (melakukannya)” (HR. Ad-Darimi II/26) Imam Al-‘Utsaimin رحمه الله berkata : العَمَلُ ٱلصَّالِحُ فِي أَيَّامِ عَشْرِ ذِي…
10 Hari Pertama Dzulhijjah dalam Al Qur’an
Muhammad Abduh Tuasikal, MSc Follow on TwitterSend an email October 21, 2012 Di antara keutamaan 10 hari pertama Dzulhijjah adalah mulianya beramal pada hari-hari tersebut. Bahkan keutamaan hari tersebut hanya bisa dikalahkan dengan jihad. Sedangkan keutamaan lainnya telah disebutkan di dalam Al Qur’an dalam beberapa ayat….
DOA YANG DIBACA DI MALAM LAILATUL QADR
Apa do’a yang dianjurkan banyak dibaca pada malam lailatul qadar? Ada do’a yang pernah diajarkan oleh Rasul kita shallallahu ‘alaihi wa sallam jikalau kita bertemu dengan malam kemuliaan tersebut yaitu do’a: Allahumma innaka ‘afuwwun tuhibbul ‘afwa fa’fu’anni (artinya: Ya Allah, Engkau Maha Memberikan Maaf dan Engkau suka…
Berpuasa yang sesungguhnya
Banyak dari kaum muslimin yang mereka betul berpuasa, menahan makan dan minum serta pembatal puasa lainnya sejak terbit fajar hingga terbenamnya fajar di waktu maghrib, akan tetapi yang mereka peroleh hanyalah lapar dan dahaga semata. Hal ini memang sudah diberitakan kepada kita melalui sabda Rasulullah…
KUALITAS SESEORANG TERGANTUNG DI AKHIR HAYATNYA
Pasti suatu saat di dalam kehidupan kita, entah sudah pernah kita alami atau belum pernah, kita melihat keadaan seseorang yang meninggal dunia dalam dua keadaan. Ada yang keadaannya diwafatkan oleh Allah Ta’ala dalam keadaan meninggalkan kesan yang baik, dan adapula yang meninggalkan kesan sebaliknya. Pertanyaannya…